Barcelona merupakan salah satu klub yang dirumorkan berniat menggunakan jasa Willian pada musim 2018/2019 mendatang. Sedangkan Hazard sendiri kerap kali dikaitkan dengan raksasa Spanyol lainnya, Real Madrid.
Kabar mengenai Hazard sendiri sedang berhembus kencang, sehubungan dengan komentarnya usai membela Belgia di Piala Dunia 2018 beberapa waktu lalu. Dalam pernyataannya terdapat sinyal bahwa dirinya akan meninggalkan Stamford Bridge. (ts/yom)
Lebih Penting dari Hazard

"Barcelona mengejar Willian itu tidak mengejutkan," ujar Ashton seperti yang dinukil dari talkSPORT.
"Dia mungkin lebih penting untuk Chelsea ketimbang Hazard. Saya pikir dalam tiga musim terakhir, performanya sebenarnya lebih konsisten," lanjutnya.
Tak Bisa Kehilangan Keduanya

"Untuk Chelsea, pemain seperti Thibaut Courtois bisa digantikan. Tetapi anda tak bisa kehilangan Hazard dan Willian. Anda tak bisa kehilangan keduanya," pungkasnya.
Waktu di bawah asuhan Antonio Conte musim lalu, Hazard tampil dalam 52 pertandingan serta mencetak 17 gol. Sedangkan Willian sedikit lebih banyak, di mana dirinya diturunkan 55 kali namun hanya berhasil menyarangkan 13 gol.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zola Minta Semua Pihak Bersabar Terhadap Sarri
Liga Inggris 22 Juli 2018, 22:44
-
Dua Alasan Ini Buat Willian Tolak Manchester United dan Pilih Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2018, 07:00
-
Ini Alasan Jorginho Pilih Nomer Punggung Lima di Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2018, 06:30
-
Bos Denmark: Kasper Schmeichel Memang Layak Jadi Buruan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2018, 06:00
-
Juventus Tolak Tawaran Perdana Chelsea Untuk Mattia Caldara
Liga Italia 22 Juli 2018, 05:00
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR