Bola.net - - Pelatih , Jurgen Klopp mengaku sudah terbiasa melihat seorang pemain mencetak gol lewat tendangan salto. Namun, Klopp tidak pernah menyangka jika gol salto bisa lahir dari aksi salah satu anak asuhnya Emre Can.
Melawan Watford di Stadion Vicarage Road, Selasa (2/5) dini hari WIB, Liverpool harus berterima kasih pada Emre Can. Pasalnya, pemain asal Jerman ini menjadi penentu kemenangan The Reds dengan skor 0-1 lewat gol saltonya.
"Saya ingin mengatakan bahwa saya sudah bisa dengan hal seperti itu, tapi itu tidak jujur, terutama bukan dari seorang Emre. itu adalah gol yang spektakuler," puji Klopp.
"Ia melakukannya dengan baik dalam beberapa pekan terakhir sejak menjalani cedera. Bahkan, ia bisa bermain dengan lebih baik dari yang dilakukan pada malam ini, tapi saya tidak yakin dia bisa mencetak gol yang lebih baik," tandasnya.
"The goal was spectacular. That was special and really wonderful. You need this kind of luck sometimes" - Jurgen Klopp #WATLIV pic.twitter.com/8UZ2IOn2mc
— Premier League (@premierleague) May 1, 2017
Tak hanya memberikan pujian pada Can, Klopp juga menilai bahwa kemenangan Liverpool ini tidak lepas dari faktor keberuntungan. Eks pelatih Borussia Dortmund ini tidak memungkiri jika tim asuhannya sedang dinaungi dewi fortuna.
"Anda butuh keberuntungan untuk permainan seperti ini. Kami punya tendangan voli indah dari Adam Lallana yang mengenai mistar, pada akhir laga Sebastian Pordl juga melepas tendangan yang membentur mistar," urai Klopp.
"Kami membutuhkan keberuntungan dan kami bekerja keras untuk itu," tutup Klopp.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can: Kemenangan Ini Langkah Besar Bagi Liverpool
Liga Inggris 2 Mei 2017, 23:24
-
Meski Cedera, Can Tetap Merumput Demi Liverpool
Liga Inggris 2 Mei 2017, 22:31
-
Rush: Cuma Torres dan Suarez Yang Samai Saya
Liga Inggris 2 Mei 2017, 20:49
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR