Bola.net - - Manajer , Jurgen Klopp, mengungkap bahwa ia tidak menyukai julukan 'Fab Four' yang diberikan media pada lini serang timnya.
Philippe Coutinho, Mohamed Salah, dan Roberto Firmino mencetak gol kala Liverpool menang 4-0 atas Bournemouth di Premier League.
Sadio Mane, bagian dari kuartet yang dijuluki 'Fab Four' di klubnya, hanya duduk di bangku cadangan seiring sukses Liverpool naik ke posisi empat.
Gol Salah merupakan yang ke-20 baginya di semua kompetisi, namun Klopp menepis pembicaraan soal kuartet pemainnya.
"Saya memang menantikan Salah untuk terus bugar seperti ini dan bermain seperti yang ia tunjukkan," tutur Klopp di Goal International.
"Dia tidak mencetak gol ke gawang West Brom, contohnya, dan kami mungkin membutuhkan gol tersebut di laga lainnya, namun hal-hal seperti ini terjadi, saya tidak ada masalah dengan itu."
Mohamed Salah
"Dia tahu bagaimana ramainya pemberitaan mengenai dirinya. Dia tahu betapa saya menghormati dan menyukainya, namun ini bukan soal 'Fab Four'. Saya juga tidak suka nama itu."
"Saya tidak akan pulang dan berpikir, 'Ya Tuhan, Mo Salah benar-benar hebat, akan seperti apa dia jika bermain dengan pemain lainnya?'. Bukan seperti itu cara kami bekerja."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet Tak Menduga Salah Bisa Tampil Cemerlang
Liga Inggris 19 Desember 2017, 18:43
-
Dortmund Ingatkan Juve, Banyak Klub Top Inginkan Emre Can
Liga Inggris 19 Desember 2017, 15:50
-
Doa dan Pujian Untuk Salah Dari Mignolet
Liga Inggris 19 Desember 2017, 15:45
-
Jurgen Klopp Biasa Saja Tanggapi Bursa Januari
Liga Inggris 19 Desember 2017, 15:20
-
Inilah Janji Chamberlain Jelang Duel Versus Arsenal
Liga Inggris 19 Desember 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR