Bola.net - - Laurent Koscielny menyorot vitalnya kemenangan atas Burnley pekan lalu.
The Gunners mampu mencatat kemenangan 2-1 di kandang atas The Clarets, berkat penalti di menit ke-98 oleh Alexis Sanchez.
Di pertandingan lainnya, Liverpool, Manchester United, Manchester City, dan Tottenham, sama-sama terpeleset, dan poin maksimal menjadi amat penting untuk tim London Utara.
"Itu adalah pertandingan yang sulit, usai penalti yang masuk ke gawang kami, saya kira itu adalah comeback yang sulit, namun kami punya kans mencetak gol dan kami menang via penalti dan Alexis mencetak gol yang amat penting untuk membuat kami meraih tiga angka," tutur Koscielny di laman resmi klub.
"Hasil tim lain juga bagus untuk kami dan amat penting untuk memenangkan pertandingan ini."
"Untuk rasa percaya diri kami, amat penting untuk terus meraih kemenangan. Dengan hasil akhir pekan ini, kami sudah bisa menunjukkan karakter."
Penalti Sanchez datang usai sebelumnya Andre Gray menyamakan kedudukan untuk tim tamu via titik putih, usai Shkodran Mustafi membuka keunggulan tuan rumah di babak pertama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berulah di Laga Lawan Burnley, Wenger Didakwa Bersalah Oleh FA
Liga Inggris 23 Januari 2017, 23:47
-
PSG, MU dan Arsenal Rebutan Goncalo Guedes
Liga Inggris 23 Januari 2017, 23:37
-
Gol Kedua Arsenal Mestinya Tidak Sah
Liga Inggris 23 Januari 2017, 22:21
-
Alonso Serukan Chelsea Untuk Fokus ke Sisa Musim Ini
Liga Inggris 23 Januari 2017, 20:59
-
Wenger Terancam Hukuman Ganda Dari FA
Liga Inggris 23 Januari 2017, 17:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR