Menurut The Daily Mail, para petinggi Bayern tengah gerah dengan gelandang 24 tahun itu yang disebut meminta kenaikan gaji dua kali lipat lebih dari 60.000 menjadi 150.000 poundsterling per pekan. Pembicaraan soal kontrak baru pun kabarnya ditunda hingga kubu Kroos bersedia menurunkan tuntutan mereka.
Situasi tersebut membuat klub-klub peminatnya waspada. United bergerak lebih dulu dengan manajer David Moyes kedapatan memantau langsung penampilan buruannya itu saat laga kontra Borussia Monchengladbach beberapa pekan lalu.
Namun servis Kroos ternyata laris manis jadi incaran di Premier League. Tak kurang dari Manchester City, Chelsea, Arsenal dan bahkan Liverpool disebut siap memerangi United untuk memboyongnya ke Inggris dengan kesediaan mengabulkan permintaan gaji gelandang Jerman itu.
Suka dengan kabar ini? Bagikan dengan cerdas kepada rekan-rekan kalian ya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Incar Bintang Barca dan Chelsea
Liga Eropa Lain 5 Februari 2014, 23:35 -
Diperebutkan Raksasa Premier League, Kroos Betah di Bayern
Liga Champions 5 Februari 2014, 23:30 -
Wenger Komentari Laga City Kontra Chelsea
Liga Inggris 5 Februari 2014, 22:56 -
Costa, Mandzukic dan Cavani Masuk Daftar Belanja Mourinho
Liga Champions 5 Februari 2014, 22:07 -
Dilirik Barca, Luiz Tegaskan Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 5 Februari 2014, 21:36
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR