Bola.net - - Alexandre Lacazette mengaku dirinya sangat senang pindah ke dan mengakui dirinya mau pindah ke Emirates untuk menghadapi tantangan baru di Inggris.
Pemain asal Prancis tersebut sudah diincar oleh Arsenal sejak musim lalu. Namun The Gunners selalu gagal mendaratkannya ke London. Bahkan mereka sempat terancam kehilangannya karena Lacazette nyaris pindah ke Atletico Madrid.
Pada akhirnya, Arsenal berhasil mendaratkan pemain berusia 26 tahun tersebut pada musim panas ini. bersedia melepasnya setelah ditebus dengan uang senilai 52 juta Pounds.
Transfer ini pun disambut dengan bahagia oleh Lacazette. Ia juga mengakui mau pindah ke klub asuhan Arsene Wenger itu karena ingin mencari tantangan baru dan terkesan dengan apa yang dilihatnya sejauh ini di klub tersebut.
"Saya sangat senang berada dalam warna Arsenal dan saya ingin bermain untuk Arsenal," serunya seperti dilansir Goal International.
"Saya bergabung dengan Arsenal untuk menghadapi tantangan dan bermain di Premier League sangat penting. Ini adalah liga terbaik di dunia dan Arsenal bermain sepakbola fantastis," pujinya.
"Saya merasa sangat baik, mereka berlatih secara teknis dan fisik, yang sebanding dengan apa yang saya biasa lakukan. Saya merasa benar-benar terintegrasi dengan anggota skuat lainnya."
Baca Juga:
- Potret Latihan Perdana Lacazette dan Kolasinac
- Lacazette Pakai Nomor Punggung Identik Pemain Flop
- Wenger Sudah Tetapkan Tanggal Debut Lacazette
- Tak Sesuai Standar Mou, United Tolak Lacazette
- Fans Arsenal Diminta Bersabar Pada Lacazette
- Houllier: Lacazette Jaminan Gol
- Garde: Giroud Bisa Duet Dengan Lacazette di Arsenal
- Coquelin: Lacazette Sanggup Jadi Mesin Gol Arsenal
- Ozil Siap Beri Suplai Assist Pada Lacazette
- Lacazette Merapat, Ozil Pun Bahagia
- 'Lacazette Cocok di Arsenal, Lukaku Kurang Cocok di MU'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Bertahan, Mesut Ozil Segera Bicara Kontrak Baru
Liga Inggris 12 Juli 2017, 23:04
-
Ramsey Cocok Dengan Formasi Baru Arsenal
Liga Inggris 12 Juli 2017, 22:14
-
Giroud Akui Masa Depannya di Arsenal Tidak Jelas
Liga Inggris 12 Juli 2017, 21:47
-
Ozil: Kemunduran Jika Sanchez Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 12 Juli 2017, 21:09
-
Mbappe Gelar Pertemuan Tiga Jam Dengan Wenger
Liga Inggris 12 Juli 2017, 20:56
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR