Bola.net - - Gelandang Chelsea, Nemanja Matic mengungkapkan bahwa momen favoritnya adalah saat melawan West Brom, di mana pertandingan itu sekaligus memastikan gelar juara Premier League mereka.
Pada pertandingan di The Hawtorns itu, Chelsea memang dituntut meraih poin penuh untuk memastikan mereka tak lagi terkejar. Perjuangan itu pun terbilang begitu berat sebelum akhirnya penyerang pengganti, Michy Batshuayi mencetak gol pada menit ke-82.
Gol itu pun langsung disambut seluruh pemain Chelsea dan juga suporter. Bahkan usai pertandingan, para pemain The Blues menyempatkan diri 'berpesta' di sana.
"Pertandingan melawan West Brom saat kami meraih gelar adalah fantastis. Kami semua sangat senang setelah itu dan kami memiliki beberapa perayaan besar di ruang ganti. Itu adalah ganjaran kami setelah semua kerja keras kami sepanjang musim," terangnya.
Sementara ditanya soal performa terbaik tim pada musim lalu, Matic memilih laga melawan Everton di pertemuan pertama musim lalu, saat mereka menang lima gol tanpa balas.
"Lawan Everton di kandang. Kami menang 5-0 dan bermain cemerlang sejak awal pertandingan sampai akhir pertandingan," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kurt Zouma Minta Dikeluarkan dari Chelsea
Liga Inggris 5 Juli 2017, 23:04
-
Besiktas Akan Sambut Kedatangan Diego Costa
Liga Inggris 5 Juli 2017, 16:00
-
Menengok Latihan Pertama John Terry Bersama Aston Villa
Open Play 5 Juli 2017, 15:25
-
Terry Dukung Cahill Jadi Kapten Anyar Chelsea
Liga Inggris 5 Juli 2017, 15:10
-
Penyesalan Harry Redknapp Usai Gagal Rekrut John Terry
Liga Inggris 5 Juli 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR