
Bola.net - Penjaga gawang Manchester United, David De Gea mendapatkan banyak pujian usai laga melawan Brentford. Ia dinilai jadi sosok penyelamat Setan Merah di laga ini.
Dini hari tadi, MU berhadapan dengan Brentford untuk partai tunda Premier League. Manchester United sukses keluar sebagai pemenang dengan skor 3-1.
Keberhasilan MU menang di laga ini tidak lepas dari andil besar David De Gea. Kiper Timnas Spanyol itu membuat banyak sekali penyelamatan krusial terutama di babak pertama sehingga MU bisa menang di laga ini.
Performa impresif sang kiper membuatnya banjir pujian. Baik pelatih dan pemain MU memberikan apresiasi kepada performa ciamik sang kiper.
Simak pujian untuk De Gea di bawah ini.
Kiper Terbaik Dunia
Manajer Manchester United, Ralf Rangnick menjadi orang pertama yang memuji De Gea. Ia menilai kontribusi De Gea di laga ini sangat luar biasa.
Sang manajer tidak sungkan mengatakan bahwa De Gea adalah kiper terbaik di dunia saat ini.
"Bagi saya, David De Gea adalah kiper terbaik di dunia untuk saat ini," ujarnya kepada BT Sports.
Selamatkan MU
Apresiasi untuk De Gea juga datang dari Anthony Elanga. Winger MU itu bersykur De Gea tampil ciamik di laga ini.
Sang winger menilai MU bakal pulang dengan tangan hampa andai De Gea tidak menunjukkan performa impresifnya di laga ini.
David benar-benar penyelamat kami hari ini. Dia sudah banyak membantu kami sepanjang musim ini," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United saat ini bersiap untuk pertandingan berikutnya. Mereka akan memainkan patai kandang sebelum jeda internasional dimulai.
Mereka akan menjamu salah satu tim kuat EPL, West Ham di Old Trafford pada hari Sabtu (22/1) malam nanti.
Klasemen Premier League
(BT Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Jesse Lingard?
Liga Inggris 20 Januari 2022, 21:20
-
Cari Gelandang Baru, Manchester United Sasar Pemain Real Madrid Ini
Liga Inggris 20 Januari 2022, 21:07
-
Kalahkan Brentford, Manchester United Berhutang Budi Pada David De Gea
Liga Inggris 20 Januari 2022, 20:51
-
Perkuat Lini Pertahanan, Manchester United Angkut Bek Wolverhampton Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2022, 20:38
-
Pujian Legenda MU untuk Anthony Elanga: Dia Bakal Semakin Mengerikan!
Liga Inggris 20 Januari 2022, 20:26
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR