Henderson diberi amanah oleh Brendan Rodgers untuk menjadi wakil kapten pada awal musim ini. Ia digadang-gadang bakal menjadi kapten tim sepeninggal Steven Gerrard yang memutuskan pergi ke Amerika Serikat di musim panas.
Henderson ternyata mampu menjalankan perannya dengan baik selama menggantikan Gerrard karena berhalangan tampil. Hebatnya, Liverpool tak pernah menelan kekalahan di Premier League saat dipimpin Henderson. Lallana percaya bahwa Henderson sudah siap sepenuhnya untuk menjadi kapten di masa mendatang.
"Dia sudah pasti punya atribut untuk menjadi kapten yang sukses. Dia telah membuktikan ketika Stevie belum fit atau tidak bermain, dia mempunyai kualitas dan atribut untuk memimpin tim," ujar Lallana kepada talkSPORT.
"Ini kemampuan alami yang dimilikinya. Ini bukan sesuatu yang bisa dibuat. Menjadi kapten bisa membuatmu berkembang. Kami semua respek kepadanya karena dia adalah pemain dan rekan yang dihormati."[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Tegaskan Pentingnya Empat Besar Bagi Liverpool
Liga Inggris 19 Maret 2015, 23:35
-
Man United Kian Dekat Dengan Depay
Liga Inggris 19 Maret 2015, 23:23
-
Fans MU Kirim Seorang Nenek ke Liverpool Untuk Permalukan Gerrard
Open Play 19 Maret 2015, 09:50
-
Jelang Kontra Man United, Lucas Leiva Kembali Berlatih
Liga Inggris 19 Maret 2015, 07:07
-
Hamann, Mantan Liverpool dan Man City Yang Memuja Arsenal
Liga Inggris 19 Maret 2015, 06:32
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR