Sosok berusia 20 tahun dipercaya merupakan target utama dari sang juara Premier League, meski The Toffees sudah beberapa kali mengatakan bahwa yang bersangkutan tidak akan dijual di musim panas ini.
Menurut laporan Daily Mail, Chelsea sudah mengajukan tawaran anyar, seiring usaha mereka untuk mendaratkan Stones, dan juga sekaligus bek Augsburg, Baba Rahman.
Everton sendiri diklaim takkan berubah pikiran, terlepas dari tawaran anyar yang diajukan Chelsea, dan Stones juga diyakini tidak mengajukan permohonan untuk pergi dari Goodison Park musim ini.
Namun demikian, The Toffees diperkirakan sudah mulai mencari alternatif pemain belakang lainnya, seperti Virgil van Dijk dari Celtic, yang kabarnya sudah masuk radar tim asuhan Roberto Martinez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Musim Lagi, Stones Tinggalkan Everton
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:42
-
Banding Ditolak, Courtois Absen Lawan City
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:30
-
Redknapp Tak Menduga Arsenal Tumbang Oleh West Ham
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 21:45
-
Falcao Yakin Gaya Main Chelsea Akan Membuatnya Subur Kembali
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 20:23
-
Carragher Minta Stones Abaikan Saran Ferdinand & Shearer
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR