Bola.net - - Frank Lampard mengungkap bahwa ia tidak akan membuat keputusan apapun terkait masa depannya di dunia sepakbola hingga Januari mendatang.
Mantan pemain itu saat ini tengah tidak punya klub usai meninggalkan New York City FC, namun ia sudah dikaitkan dengan rencana pindah ke beberapa tim di awal 2017.
Namun demikian, meski mengindikasikan bahwa ia masih ingin terus melanjutkan karir sebagai pemain, Lampard berkeras bahwa ia hanya akan memilih tawaran yang 'sempurna'.
Sosok berusia 38 tahun mengatakan di Soccer AM: "Saya tidak tahu. Saya hanya menikmati libur Natal bersama dengan keluarga, beberapa gelas bir, kalkun, dan semua hal seperti itu, namun kemudian saya akan membuat keputusan di Januari, mengenai apakah saya akan terus bermain. Saya punya beberapa opsi, namun saya bisa menyelesaikan semua dan terus melakukan apa yang saya mau."
"Saya merasa fit. Pikiran saya segar. Saya bisa memahami ada banyak hal yang berbeda sekarang. Jika saya memang ingin bermain, semuanya harus sempurna untuk keluarga, saya, dan juga semua hal seperti itu."
Brighton & Hove Albion sebelumnya sempat dikaitkan dengan rumor ketertarikan pada mantan pemain timnas Inggris.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Bournemouth: Skor 3-0
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:58
-
Redknapp Sebut Hazard Pemain Terbaik Liga Inggris Musim Ini
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:46
-
Hasil Pertandingan Arsenal vs West Brom: Skor 1-0
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:42
-
Wenger Beber Alasan Walcott dan Chamberlain Tak Main Lawan West Brom
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:03
-
Ini Alasan Mourinho Tak Bawa Rooney untuk Hadapi Sunderland
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:49
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR