Pemain Inggris yang kini membela Manchester City tersebut merasakan berbagai gelar juara di bawah asuhan Mourinho, di antaranya Premier League dan Piala FA. Ia pun menilai bahwa The Special One merupakan salah satu bos terbaik yang ada di dunia.
"Ia brilian. Jika anda ingin seorang manajer dengan aspek yang luar biasa positif, anda bisa menemukan semua hal tersebut di dalam dirinya. Saya mengatakan ini karena ia telah banyak membantu karir saya. Ketika ia datang, saya tidak percaya diri, saya masih berusia 25 tahun," tutur Lampard pada The Mirror.
"Kemudian ia memunculkan hal tersebut dari dalam diri saya dan ia melakukan hal itu pada semua pemain yang ia tangani. Ia sangat bagus dalam memompa kemampuan pemain dan ia tahu anda bakal membutuhkan sedikit sentuhan kasar atau perhatian di momen tertentu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool Larang Sterling Gabung Chelsea
Liga Inggris 3 April 2015, 21:22
-
Hadapi Stoke, Mourinho Tetap Mainkan Hazard
Liga Inggris 3 April 2015, 21:12
-
Ini Alasan Chelsea Beri Terry Kontrak Baru Sebelum Musim Berakhir
Liga Inggris 3 April 2015, 20:10
-
Mourinho: Manchester United Masih Dalam Perebutan Gelar
Liga Inggris 3 April 2015, 19:14
-
Mourinho Sebut Diego Costa Siap Main Lawan Stoke
Liga Inggris 3 April 2015, 19:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR