Bola.net - - Sebuah saran diberikan Wes Brown bagi Manchester United saat bertandang ke Stamford Bridge di akhir pekan ini. Brown menilai kunci kemenangan MU akan ditentukan di awal laga, sehingga setan merah diharamkan telat panas.
Manchester United sendiri mendapatkan tugas yang berat di akhir pekan ini. Mereka harus menyambangi runner up sementara Liga Inggris, Chelsea di pertandingan pekan ke 9 Liga Inggris musim ini.
Chelsea sendiri memang tampil gemilang musim ini. Dengan kekuatan lini serang mereka yang menakutkan, The Blues sama sekali belum tersentuh kekalahan di semua ajang musim ini.
Menghadapi tim yang tengah on fire seperti Chelsea, Brown menilai setan merah harus langsung tancap gas sejak awal laga. "Mereka United harus memulai pertandingan dengan level yang sama yang ditunjukkan Chelsea," ujar Brown kepada halaman resmi MU.
Baca analisis sang legenda selengkapnya di bawah ini.
Ulangi Performa
Brown sendiri menilai United punya modal yang bagus untuk menghadapi Chelsea. Ia menilai kemenangan melawan Newcastle United sebelum jeda Internasional kemarin bisa menjadi motivasi ekstra bagi setan merah.
Brown menilai United harus tampil dengan dedikasi dan performa seperti melawan Newcastle di Stamford Bridge, maka niscaya setan merah bisa pulang dengan hasil yang baik.
"Saya rasa tim ini harus menunjukkan fokus seperti yang mereka perlihatkan saat babak kedua pertandingan melawan Newcastle. Mereka butuh menunjukan gairah mereka pada saat itu sekali lagi."
Laga Krusial
Setelah pertandingan melawan Chelsea, United akan dihadapkan pada laga berat melawan Juventus. Namun Brown menilai jadwal neraka ini bisa bagus untuk setan merah memulihkan kepercayaan diri mereka.
"Saya selalu bilang bahwa kemenangan selalu penting bagi tim ini, karena kemenangan itu meningkatkan kepercayaan diri tim ini secara masif."
"Jika tim ini ingin bermain dengan bagus usai jeda internasional, maka laga melawan Chelsea dan Juventus adalah dua pertandingan yang mereka butuhkan. Pertandingan ini akan meningkatkan momentum anda dan saya rasa mereka bisa melewati kedua laga ini." tandasnya.
Tersendat
Manchester United sendiri saat ini menempati peringkat 8 klasemen sementara Liga Inggris musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Christensen Tegaskan Niatan Keluar dari Chelsea
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 23:57
-
Sarri: Tanpa Pindah ke Madrid, Hazard Tetap Bisa Raih Ballon d'Or
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 22:52
-
Baru Tiga Bulan, Jorginho Sudah Cinta Mati dengan Chelsea
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 22:30
-
Jelang Duel Chelsea vs MU, Sarri: Saya Respek Pada Mourinho
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 21:19
-
Usai Didier Drogba, Romelu Lukaku Kini Bidik Rekor Thierry Henry
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 20:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR