Bola.net - - Pelatih Tim U-23 Liverpool, Michael Beale memberikan peringatan kepada bek Liverpool, Nathaniel Clyne. Beale menilai jika Clyne tidak bekerja keras maka posisinya di tim utama Liverpool bisa direbut oleh youngster The Reds, Trent Alexander-Arnold.
Alexander-Arnold sendiri merupakan salah satu pemain muda potensial yang dimiliki Liverpool. Musim lalui ia mendapat kepercayaan untuk debut di tim utama Liverpool.
Pemain berusia 18 tahun itu memang tampil cemerlang bersama Liverpool musim lalu. Oleh karenanya Klopp memberikannya kesempatan untuk tampil di 12 pertandingan bagi The Reds musim lalu.
Beale sendiri percaya bahwa posisi Clyne akan terancam oleh kehadiran Arnold jika ia tidak berusaha keras musim depan. "Dia [Alexander-Arnold] semakin membaik dari hari ke hari," buka Beale kepada Liverpool Echo.
Trent Alexander Arnold
"Di sesi pra musim ini, saya melihatnya bermain dan saya berpikir Clyne harus bekerja keras musim depan. Trent tidak terlihat ingin menunggu lebih lama lagi. Dia terlihat yakin bahwa dirinya sudah siap untuk tantangan bermain di tim utama Liverpool musim ini."
"Dengan banyaknya pertandingan yang harus dimainkan musim ini, saya percaya dia akan menjadi salah satu penantang posisi di tim utama dan ia bisa bermain 15 pertandingan lebih musim depan."
"Segalanya akan menjadi lebih menarik. Jika dia bisa menunjukan kelayakannya di sesi latihan, dan mungkin ia bisa mengusir bek kanan Inggris tersebut [Clyne] maka segalanya akan benar-benar menarik." tutup sang pelatih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan: City, MU, Chelsea dan Liverpool Kandidat Juara Musim Depan
Liga Inggris 26 Juli 2017, 23:29
-
Peringatan Klopp Untuk Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 26 Juli 2017, 21:56
-
Nego Kontrak Emre Can Berjalan Mulus
Liga Inggris 26 Juli 2017, 20:32
-
Ox Chamberlain Putuskan Untuk Gabung Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2017, 20:10
-
Berubah Sikap, Leipzig Siap Lepas Keita ke Liverpool
Liga Inggris 26 Juli 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR