
Bola.net - Liverpool dan Southampton akan berjumpa pada putaran ke-3 Carabao Cup 2025/2026. Pertandingan EFL Cup antara Liverpool vs Southampton ini dimainkan di Anfield. Pertandingannya akan kick-off Rabu, 24 September 2025, jam 02.00 WIB, live streaming di Vidio.
Produktivitas lini depan Liverpool musim ini sangat impresif. Mereka sudah mengoleksi 14 gol dari enam laga dan selalu mencetak gol dalam 39 pertandingan terakhir Premier League. Namun, sektor pertahanan masih menyisakan pekerjaan untuk Slot.
Anfield diyakini akan memberi pengaruh besar. Liverpool selalu menang dalam laga kandang musim ini, sebuah catatan yang menambah tekanan bagi Southampton yang kerap kesulitan saat tandang. Musim lalu, mereka bahkan tumbang dua kali dari The Reds di Premier League.
Head to Head Liverpool vs Southampton
5 pertemuan terakhir
- 08/03/25 Liverpool 3-1 Southampton
- 19/12/24 Southampton 1-2 Liverpool
- 24/11/24 Southampton 2-3 Liverpool
- 29/02/24 Liverpool 3-0 Southampton
- 28/05/23 Southampton 4-4 Liverpool
5 laga terakhir Liverpool
- 26/08/25 Newcastle 2-3 Liverpool
- 31/08/25 Liverpool 1-0 Arsenal
- 14/09/25 Burnley 0-1 Liverpool
- 18/09/25 Liverpool 3-2 Atlético
- 20/09/25 Liverpool 2-1 Everton
5 laga terakhir Southampton
- 23/08/25 Southampton 1-2 Stoke
- 27/08/25 Norwich 0-3 Southampton
- 30/08/25 Watford 2-2 Southampton
- 14/09/25 Southampton 0-0 Portsmouth
- 20/09/25 Hull 3-1 Southampton
Jadwal Live Streaming Liverpool vs Southampton
- Kompetisi: Carabao Cup/EFL Cup musim 2025/2026
- Pertandingan: Liverpool vs Southampton
- Tempat: Anfield
- Hari, tanggal: Rabu, 24 September 2025
- Jam kick-off: 02.00 WIB
- Live streaming: Vidio
- Link streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan. Ada berbagai pilihan paket dengan harga mulai Rp45.000 per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi.
Klasemen Premier League/Liga Inggris
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Arne Slot Siapkan Rotasi Besar, Sejumlah Pemain Inti Liverpool Dipastikan Absen Lawan Southampton
- Ryan Gravenberch: Perubahan Peran Gelandang Lengkap yang Kini Jadi Senjata Rahasia Liverpool
- Setelah Trent dan Konate, Real Madrid Siapkan Manuver Besar untuk Gelandang Liverpool Ini
- Gravenberch Blak-blakan: Inilah Kunci Performa Apiknya di Derby Liverpool vs Everton
- Bintang Liverpool Ryan Gravenberch Kini Dianggap Layak Menyandang Harga 100 Juta Pounds
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Florian Wirtz Dianggap Lebih Cocok di Bayern Munchen daripada Liverpool
Liga Inggris 24 September 2025, 22:45 -
Debut Giovanni Leoni di Liverpool Berakhir Tragis: Cedera ACL dan Musim Tamat
Liga Inggris 24 September 2025, 22:23 -
Gol Perdana Alexander Isak, Senyum Baru di Anfield
Liga Inggris 24 September 2025, 20:30 -
Melihat Perjuangan Federico Chiesa di Liverpool: Cedera, Terabaikan, dan Sinar di Piala Liga
Liga Inggris 24 September 2025, 20:15 -
Kartu Merah Lawan Southampton, Hugo Ekitike Tunduk dalam Penyesalan
Liga Inggris 24 September 2025, 20:02
LATEST UPDATE
-
Dua Gol Haaland Tak Cukup Selamatkan Man City, Pertanda Belum Bisa Bangkit?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 06:59 -
Kevin De Bruyne Bungkam Kritik dengan 7 Sentuhan Ajaib di Liga Champions
Liga Champions 3 Oktober 2025, 06:49 -
Kylian Mbappe: Pemain dengan Kaki Api, Bebas Bergerak, dan Sangat Berbahaya!
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 05:51 -
Alisson Becker Cedera Parah, Liverpool Kehilangan Kiper Utama Cukup Lama!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 05:46 -
Terungkap! MU Hampir Bawa Pulang Solskjaer Sebelum Tunjuk Amorim sebagai Pelatih
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 05:41 -
David Silva Ungkap Impian Besar untuk Pep Guardiola, Apa Itu?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 05:36 -
Frank Lampard Angkat Coventry City, Dari Tim Terlupakan Jadi Penantang Promosi
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 23:38
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR