
Bola.net - Leeds United akan berhadapan dengan Chelsea pada pekan ke-3 Premier League 2022/2023, Minggu 21 Agustus 2022 di Elland Road. Duel antara Leeds United vs Chelsea akan disiarkan melalui live streaming di Vidio, mulai pukul 20.00 WIB.
Penampilan kedua tim dalam dua laga awal Liga Inggris memang tidak buruk-buruk amat. Leeds dan Chelsea sama-sama meraih sekali kemenangan dan sekali imbang.
Di papan klasemen sementara pun, kedua tim bersanding atas bawah dengan koleksi empat poin. Namun Leeds berada di peringkat ke-6 dan Chelsea di peringkat ke-7 karena unggul selisih gol.
Kendati begitu, Chelsea punya rekor pertemuan yang lebih baik daripada The Whites. Dalam lima pertemuan terakhir, The Blues menang empat kali dan imbang sekali.
Yuk simak jadwal dan link live streaming laga Leeds United vs Chelsea di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal dan Link Live Streaming
Laga: Leeds United vs Chelsea
Venue: Elland Road
Jadwal: Minggu, 21 Agustus 2022
Pukul: 20.00 WIB
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Manchester United vs Liverpool, Van Dijk Siap Lakukan Segala Cara Agar Menang Lagi
- Pesan Luis Suarez untuk Nunez yang Baru Saja Dapat Kartu Merah di Liverpool: Dengarkan Idiot Ini
- Kedatangan Casemiro Langsung Memakan Korban, Scott McTominay Paling Mungkin Terdepak dari Skuad
- Manchester United vs Liverpool, Firmino dan Gomez Siap Tempur
- Tawaran Resmi Pertama Manchester United untuk Cody Gakpo, PSV Eindhoven Respons Setelah Playoff Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Babak Belur, Tuchel Keluhkan Dua Gol 'Murah' Leeds
Liga Inggris 21 Agustus 2022, 23:58
-
Chelsea Kalah, Lagi Lawak Banget, Gara-Gara Rumor Maguire Gabung Nih!
Liga Inggris 21 Agustus 2022, 22:32
-
Highlights Premier League: Leeds United 3-0 Chelsea
Open Play 21 Agustus 2022, 22:18
-
Man of the Match Leeds United vs Chelsea: Rodrigo Moreno
Liga Inggris 21 Agustus 2022, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR