Bola.net - - Jamie Carragher belum lama ini mengklaim Daniel Sturridge tak memberikan kontribusi apapun usai kalah dari dan tersingkir di babak semifinal Piala Liga.
Liverpool membuang kesempatan untuk bermain di final di Wembley, usai gol telat Shane Long membuat tim tamu menang 1-0 di Anfield, dan lolos ke babak puncak dengan agregat 2-0.
Sturridge melewatkan dua kesempatan emas untuk Liverpool di pertandingan tersebut.
"Ketika Sturridge bermain dan dia tidak mencetak gol, anda pada dasarnya seperti bermain dengan 10 orang, karena dia tidak bisa melakukan yang lainnya," tutur Carragher di Sky Sports.
"Satu-satunya alasan memasukkannya ke tim adalah karena kemampuan finishingnya. Dia tidak melakukan apapun selain itu. Dia adalah pemain yang benar-benar berbeda sekarang, dibandingkan ketika dia diasuh oleh Brendan Rodgers. Dia sebelumnya bisa memberikan kecepatan dan penetrasi."
"Saya tidak tahu apakah kecepatannya sudah hilang, atau dia khawatir dengan cederanya. Namun itulah yang saya lihat sekarang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Pertimbangkan Datangkan Bek Real Betis Riza Durmisi
Liga Inggris 26 Januari 2017, 23:58
-
Owen Meminta Liverpool Pertahankan Sturridge
Liga Inggris 26 Januari 2017, 23:19
-
Carragher Mulai Ragu Liverpool Bisa Sukses Musim Ini
Liga Inggris 26 Januari 2017, 21:23
-
Klopp Sebut Liverpool Sedang Dalam Tahap Adaptasi Lawan Tim Yang Parkir Bus
Liga Inggris 26 Januari 2017, 19:01
-
Klopp Yakin Kekalahan Lawan Southampton Akan Cepat Dilupakan
Liga Inggris 26 Januari 2017, 17:35
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR