Pelatih 62 tahun tersebut telah melatih Manchester United sejak kemarin. Dan menurut laporan dari Daily Star, pelatih Belanda ini tengah menyusun beberapa nama yang akan dia 'tendang' dalam dua hari ke depan.
Van Gaal disinyalir akan melepas beberapa pemain yang musim lalu dinilai gagal menampilkan performa terbaiknya di bawah asuhan David Moyes, di mana musim lalu United hanya mampu finish di posisi ketujuh.
Berdasarkan laporan yang sama, ada setidaknya tujuh pemain yang menjadi sasaran untuk dilepas, yakni Anderson, Javier Hernandez, Wilfried Zaha, Nani, Tom Cleverley, Chris Smalling dan Bebe. Namun selain nama-nama tersebut, beberapa pemain lain juga disebut masa depannya meragukan di Old Trafford, mereka adalah Darren Fletcher, Ashley Young dan Rafael. (tds/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Tak Akan Buru-buru Belanja Pemain
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:45
-
Van Gaal Tiba, Carrick Cedera 12 Pekan
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:32
-
Kluivert: Van Gaal Ingin Saya Ikut Ke United
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:12
-
Louis van Gaal Belum Tentukan Kapten Manchester United
Liga Inggris 17 Juli 2014, 22:29
-
Susun Tim Pelatih, Van Gaal Bakal Pertahankan Class of 92
Liga Inggris 17 Juli 2014, 22:14
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR