Pelatih asal Belanda ini ingin memastikan, apa yang disampaikan kepada pemainnya tidak dimata-matai atau didengarkan oleh pihak lain.
Menurut laporan Mirror Football, pada hari Jumat kemarin sebelum melawan Liverpool pada hari Sabtu (12/9), terdapat petugas keamanan tampak menyisir tempat-tempat tertentu di dalam hotel Lowry yang dimungkinkan terdapat alat penyadap.
Ketika tempat dipastikan aman, pelatih dan pemain baru masuk untuk makan malam lalu dilanjutkan berbicara tentang laga yang akan dijalani.
Van Gaal sedang membicarakan taktik dengan para staf di hotel Lawry. (c) Mirror FootballLouis van Gaal tak ingin mengalami kejadian seperti yang dialami David Moyes. Pasalnya, ketika MU bersama Moyes dari 2013-2014, pernah ditemukan sebuah alat penyadap untuk merekam pembicaraan tim. [initial]
Baca Juga:
- Data dan Fakta Liga Champions: PSV vs Manchester United 16 September 2015
- Prediksi PSV vs Manchester United 16 September 2015
- Monreal: Tak Ada Ruang untuk Kesalahan di Liga Champions
- Walcott: Jadwal Padat Bagus untuk Arsenal
- Wenger: Walcott Punya Insting Gol Kuat
- Wenger Minta Arsenal Awali Liga Champions dengan Kemenangan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Sebut Kemenangan Lawan Liverpool Berarti Besar Bagi MU
Liga Inggris 14 September 2015, 23:43
-
ANALISA: 23,5 Persen Barcelona Juara Liga Champions, Tim Anda?
Liga Champions 14 September 2015, 23:14
-
Bobol Liverpool, Martial Diklaim Mirip Giggs
Liga Inggris 14 September 2015, 22:51
-
Depay Main Buruk di MU, Mantan Pelatihnya di PSV Tak Kaget
Liga Inggris 14 September 2015, 22:50
-
Hugo Lloris Ungkap Hampir Gabung MU pada Bursa Transfer Lalu
Liga Inggris 14 September 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR