Bola.net - - Romelu Lukaku mengaku senang dirinya bakal mendapat kesempatan main di Liga Champions bersama Manchester United musim depan.
Striker Belgia itu baru saja resmi dibeli United dari Everton dengan harga mencapai 75 juta poundsterling. Ia datang ke Old Trafford dengan status runner-up Sepatu Emas Premier League musim lalu.
Lukaku sendiri sebelumnya enggan mengikat kontrak baru di The Toffees karena ingin bermain di Liga Champions. Hal tersebut bisa ia dapatkan di United, yang musim lalu sukses memenangkan Liga Europa dengan menundukkan Ajax Amsterdam di final.
Romelu Lukaku
"Akhirnya? Saya sudah jadi pemain profesional selama delapan tahun dan tidak pernah merasakannya," tutur Lukaku menurut MUTV.
"Saya selalu bilang saya ingin bermain di fase grup Liga Champions. Saya tidak sabar lagi melihat seperti apa."
"Tentu saja Piala Dunia dan Euro 2016 amat hebat namun saya selalu bermimpi main di Liga Champions. Kami bisa menjadi calon juara Liga Champions tiap tahun. Klub dalam proses membangun dan manajer melakukan hal yang tepat untuk membawa klub ke posisi yang pantas mereka tempati."
Baca Juga:
- Rooney Tak Segan untuk Kalahkan MU bersama Everton
- Rooney Beber Alasannya Tinggalkan MU dan Pilih Everton
- Harga Mahal Pogba Dorong Lukaku Gabung MU
- Lukaku: Reuni dengan Mourinho Bagian Paling Menarik
- Chelsea Berharap Bisa Dapatkan Danilo dari Real Madrid
- Pelatih Roma Sebut Komentar Mohamed Salah Tak Berkelas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pergantian Taktik Mourinho Jadi Sinyal Rooney Tinggalkan MU
Liga Inggris 11 Juli 2017, 23:28
-
Lingard: Rooney Panutan Para Pemain Muda
Liga Inggris 11 Juli 2017, 22:59
-
Inter Tawar Matic 35 Juta Pounds
Liga Italia 11 Juli 2017, 22:12
-
Rooney Merasa Tak Layak Bermain di Timnas Inggris
Liga Inggris 11 Juli 2017, 20:33
-
Mourinho Diyakini Bisa Bantu Lukaku Keluarkan Potensi Terbaiknya
Liga Inggris 11 Juli 2017, 20:28
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR