
Bola.net - Bruno Fernandes terpilih menjadi man of the match pertandingan Bournemouth vs Manchester United. Kapten Setan Merah itu adalah pembeda di laga ini.
Manchester United mendapatkan jatah tandang di pekan ke-33 EPL 2023/2024. Setan Merah harus bertandang ke Vitality Stadium untuk menantang Bournemouth.
Tren tanpa kemenangan Setan Merah berlanjut di laga ini. Mereka hanya mampu bermain imbang dengan skor 2-2 di laga ini.
Fernandes akhirnya terpilih menjadi man of the match di laga ini. Mengapa demikian?
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Jadi Penyelamat

Terpilihnya Fernandes sebagai man of the match di laga ini karena dia jadi penyelamat MU dari kekalahan.
Di laga ini, MU tertinggal dua kali dari tuan rumah. Namun Setan Merah sanggup menyamakan kedudukan dua kali.
Bruno Fernandes menjadi sosok yang mencetak dua gol ke gawang Bournemouth. Berkat kontribusinya itu, ia terpilih menjadi man of the match di laga ini.
Statistik Pertandingan

Bournemouth - Manchester United
Goals: 2-2
Total Shots: 20-8
Shots on Target: 5-2
Posession: 43%-57%
Fouls: 13-14
Offsides: 1-2
Klasemen Premier League
Sumber: EPL
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tarik Keluar Garnacho di Tengah Pertandingan, Begini Penjelasan Erik Ten Hag
Liga Inggris 14 April 2024, 18:00
-
Sudahlah MU, Lupakan Saja Mimpi untuk Lolos ke Liga Champions!
Liga Inggris 14 April 2024, 17:20
LATEST UPDATE
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR