
Bola.net - Raheem Sterling layak menyandang status pemain terbaik alias man of the match Oxford United vs Manchester City, perempat final Carabao Cup 2019/20, The Kassam Stadium, Kamis (19/12/2019) dini hari WIB.
Sterling memborong dua gol yang membungkus kemenangan 3-1 dan memastikan langkah Man City ke semifinal. Sang juara bertahan selangkah lebih dekat untuk mempertahankan trofi mereka.
Meski menurunkan skuad pelapis, Man City masih terlalu kuat bagi tim tuan rumah. Sebenarnya Oxford sudah mencoba melawan, tapi jurang kualitas pemain kedua tim jelas tidak bisa dibantah.
Pentingnya Sterling
Sterling mengenakan ban kapten pada pertandingan ini. Dua golnya sama-sama penting, apalagi gol pertama.
Gol pertama Sterling lahir di menit ke-50, tepat 4 menit setelah Oxford menyamakan kedudukan di menit ke-46. Lalu, dia mencetak gol kedua di menit ke-70 yang menyudahi perlawanan Oxford.
Whoscored memberikan rating 8,0 untuk Sterling pada pertandingan ini, paling tinggi di antara pemain lain di lapangan.
Selain dua golnya, Sterling pun melepaskan 6 percobaan tembakan yang merepotkan kiper lawan.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Rumor Leroy Sane, Bos Bayern Munchen Pilih Tutup Mulut
Bundesliga 19 Desember 2019, 21:20
-
Saingi Barcelona, PSG juga Kejar Pep Guardiola
Liga Spanyol 19 Desember 2019, 19:00
-
Pep Guardiola Mulai Jengah Terus Ditanya Soal Mikel Arteta
Liga Inggris 19 Desember 2019, 17:20
-
3 Pemain yang Bisa Didatangkan Mikel Arteta ke Arsenal
Editorial 19 Desember 2019, 14:22
-
Ketemu City? Manchester United Sama Sekali Tidak Gentar!
Liga Inggris 19 Desember 2019, 13:49
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR