Sejumlah laporan baru-baru ini mengklaim bahwa pelatih Belanda, Louis van Gaal akan diumumkan secara resmi sebagai pelatih United pada minggu ini. Namanya akan menggantikan Ryan Giggs yang sebelumnya ditunjuk sebagai pelatih interim hingga akhir musim.
Meskipun tersiar kabar bahwa antara United dan pihak Van Gaal telah tercapai kesepakatan, namun sebuah sumber terpercaya di Old Trafford mengungkapkan kepada BBC Sport bahwa tak akan ada pengumuman yang akan dilakukan pada minggu ini.
Selain membantah kabar tersebut, talkSPORT juga melaporkan bahwa Van Gaal akan mempertahankan Ryan Giggs sebagai bagian dari staf kepelatihannya musim depan.
Van Gaal sendiri saat ini tengah fokus mempersiapkan Belanda untuk tampil di Piala Dunia 2014 Juni-Juli mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckenbauer Tak Ingin Muller ke Manchester United
Liga Eropa Lain 7 Mei 2014, 20:37
-
'Van Gaal Tak Bodoh, Dia Akan Pertahankan Giggs'
Liga Inggris 7 Mei 2014, 19:33
-
Giliran Steve Bruce Puji Januzaj Setinggi Langit
Liga Inggris 7 Mei 2014, 19:15
-
Demi United, Januzaj Tolak Tawaran Besar PSG
Liga Inggris 7 Mei 2014, 19:08
-
Van Persie: Percayalah, United Bangkit Musim Depan!
Liga Inggris 7 Mei 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR