
Bola.net - Sebuah klub Arab Saudi dikabarkan telah melepas penawaran pada Manchester United untuk memboyong Jadon Sancho pada musim panas 2023 ini.
Sancho sekarang tampaknya sedang berseteru dengan Erik Ten Hag. Perselisihan keduanya dimulai saat Man United berduel lawan Arsenal.
Saat itu Sancho tak masuk skuad United. Ten Hag kemudian ditanya kenapa winger Inggris itu tak masuk tim yang bermain lawan Arsenal.
Ten Hag pun menjawab apa adanya. Ia mengatakan Sancho tak menunjukkan performa yang memuaskan di sesi latihan.
Sancho Ngambek
Ucapan Erik Ten Hag itu tak direspon dengan baik oleh Jadon Sancho. Ia ngambek dan langsung mengeluarkan unek-uneknya di sosial media.
"Tolong jangan percaya semua yang Anda baca! Saya tidak akan membiarkan orang mengatakan hal-hal yang sepenuhnya tidak benar," tulis Sancho.
"Saya latihan dengan sangat baik minggu ini. Saya yakin ada alasan lain mengenai masalah ini yang tidak akan saya bahas, saya telah menjadi kambing hitam untuk waktu yang lama dan ini tidak adil!" klaim Sancho.
Klub Arab Saudi Incar Sancho
Perseteruan antara Jadon Sancho dengan Erik Ten Hag ini jelas tidak bagus. Baik untuk kedua pihak maupun bagi Manchester United.
Hal tersebut bisa menganggu keharmonisan tim. Namun kini Man United punya peluang untuk bisa membereskan masalah tersebut untuk sementara waktu.
Man United bisa mengeluarkan Sancho dari Old Trafford. Sebab kabarnya ada klub Arab Saudi yang berminat memakai jasa pemain 23 tahun tersebut.
Kabar ini dilansir oleh Sport Italia. Laporan itu mengklaim bahwa tim Arab Saudi itu bahkan sudah mengajukan penawaran resmi pada pihak Man United.
Man United sendiri harus membuat keputusan dengan cepat. Sebab bursa transfer di Arab Saudi akan tutup pada tanggal 7 September 2023 ini.
Masalah Lainnya
Namun demikian Manchester United juga punya masalah lainnya yang harus mereka hadapi. Mereka juga dipusingkan oleh winger lainnya, Antony.
Sang winger dilaporkan terlibat kasus kekerasan pada mantan kekasihnya. Kasusnya sudah diselidiki kepolisian Brasil.
Imbasnya, Antony dicoret dari Timnas Brasil. Man United mungkin juga terpaksa harus melakukan hal serupa.
Jadwal MU Lainnya
Pertandingan: Manchester United vs Brighton
Stadion: Old Trafford
Hari: Sabtu, 16 September 2023
Kickoff: 21.00 WIB
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita Manchester United terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Inggris hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Premier League dan jadwal lengkap Manchester United di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Klasemen Premier League
(Sport Italia)
Baca Juga:
- Membidik Joao Palhinha
- Begitu Ada Pengganti, Mohamed Salah Boleh Pergi
- Rayuan Liverpool dan MU Pada Joao Felix tak Mempan Gara-gara Barcelona
- Enzo Fernandes Mulai Berpikir Bakal Tinggalkan Chelsea?
- Sempat Hampir Bertahan di Manchester City, Kenapa Ilkay Gundogan Putuskan Pindah ke Barcelona?
- Sebelum Pindah ke Sevilla, Sergio Ramos Sempat Tolak Manchester United?
- Ballo-Toure Rewel, AC Milan pun Gagal Angkut Bek Betis Ini
- Bayern Munchen Kejar Lagi Pemain Chelsea ini di Januari 2024?
- Xavi Putuskan Perpanjang Kontrak di Barcelona
- Kepa: Kalau Bisa ke Real Madrid, Ngapain Pindah ke Bayern Munchen?
- Manchester United Tunda Perekrutan Joao Palhinha?
- Loh? Phil Jones Balik ke Manchester United?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Jeda Internasional, Manchester United Dapat Tambahan Amunisi di Lini Pertahanan?
Liga Inggris 7 September 2023, 22:34
-
Gelandang Muda Manchester United Ini Bakal Pindah ke Turki?
Liga Inggris 7 September 2023, 21:42
-
Tidak Beli Bek Tengah, Blunder Terbesar Erik Ten Hag di MU?
Liga Inggris 7 September 2023, 21:27
-
Rasmus Hojlund Bukan Erling Haaland! Jadi Jangan Terlalu Ngarep, Fans MU!
Liga Inggris 7 September 2023, 21:14
-
Legenda Arsenal: MU Juara Premire League? Gak Usah Ngimpi Deh!
Liga Inggris 7 September 2023, 21:05
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR