Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Gary Neville mengatakan bahwa mantan timnya itu harus lebih kreatif dan mematikan saat berada di depan gawang lawan.
Ketajaman lini depan Manchester United memang dinilai belum mencerminkan kualitas skuat mereka yang mewah. Dari tim tujuh besar, The Red Devils merupakan tim dengan produktivitas yang paling rendah.
Ya, dari 34 pertandingan yang sudah dimainkan tim asuhan Jose Mourinho di Premier League, mereka tercatat baru membuat 51 gol, bahkan sembilan gol lebih sedikit dari Everton yang ada di posisi ketujuh.
Mengomentari minimnya produktivitas gol Manchester United, Gary Neville pun meminta mantan timnya itu untuk lebih tajam dan kreatif.
"Saya pikir Manchester United harus lebih kejam, lebih tajam lagi dengan peluang yang mereka dapatkan, serta juga mempunyai kualitas lebih di daerah sepertiga akhir," tegasnya.
Manchester United sendiri baru saja meraih kemenangan tipis 1-0 di leg pertama semifinal Liga Europa melawan Celta Vigo. Dan akhir pekan ini, mereka akan menghadapi Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Tak Perlu Berdamai Dengan Wenger
Liga Inggris 5 Mei 2017, 22:46
-
Mainkan Tim Cadangan, Mourinho: Wenger Pasti Senang
Liga Inggris 5 Mei 2017, 21:28
-
Jamu Southampton, Klopp Minta Bantuan Fans Liverpool
Liga Inggris 5 Mei 2017, 21:10
-
Manchester United Menyerah Kejar Empat Besar
Liga Inggris 5 Mei 2017, 20:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR