Pemain Serbia itu sempat digosipkan punya masalah dengan manajer asal Portugal, usai sempat beberapa kali dikritik secara terbuka di hadapan publik oleh The Special One.
Namun pada The Express, Matic mengatakan: "Saya melakukan apa yang ia mau kemarin, apa yang ia minta. Jadi jika Anda tanya, ia senang dengan permainan saya. Saya hanya mencoba memberikan yang terbaik.
"Saya mencoba melakukan apa yang diminta pelatih. Jika saya bermain buruk atau bagus, saya hanya bisa menerima apa komentar orang.
"Pertandingan demi pertandingan, kami akan berusaha lebih baik. Kami punya kualitas. Kami pantas mendapat lebih. Anda akan lihat nanti. Kami akan tunjukkan bahwa kami tim, karena sepakbola adalah olahraga kolektif." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Hazard, Matic Merasa Bahagia
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 21:46
-
Chelsea dan Man United Berebut Aymeric Laporte dari Bilbao
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 20:48
-
Boxing Day Jadi Penentu Musim Chelsea
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 20:34
-
Chelsea Bakal Bangkit, Dengan Lambat
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 20:12
-
Desailly Sebut Mourinho Kehilangan Arah
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 19:53
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR