Menurut sosok yang juga pernah bermain untuk Real Madrid, alur permainan MU sama sekali tidak tertata rapi dan tim asuhan Jose Mourinho itu seperti bermain tanpa satu pakem yang jelas.
"Saya kira Manchester United terlihat amat berantakan," tutur McManaman pada BT Sport.
"Saya tidak tahu sama sekali, untuk kali pertama dalam waktu yang panjang - dan mungkin sama seperti yang pernah mereka alami di era Louis van Gaal - bagaimana mereka akan bermain, siapa yang akan bermain, dan di mana mereka akan bermain."
"Saya tidak bisa beritahukan pada anda siapa yang akan bermain di laga berikutnya untuk Manchester United, jika semua orang fit. Mereka terlihat sangat kacau di semua lini."
Hasil melawan Watford membuat tim menelan kekalahan di tiga laga beruntun, usai sebelumnya juga kalah oleh Manchester City dan Feyenoord. [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Siap Jadikan Rashford Sebagai Remaja Bergaji Tertinggi Dunia
Liga Inggris 19 September 2016, 23:53
-
Fellaini: MU Sedang dalam Kondisi Krisis
Liga Inggris 19 September 2016, 21:54
-
Mata: Kemenangan Lawan Leicester Jadi Sinyal Kebangkitan MU
Liga Inggris 19 September 2016, 21:51
-
Mata Larang MU Remehkan Northampton
Liga Inggris 19 September 2016, 21:20
-
Kalah Beruntun, Mata Minta MU Segera Bangkit
Liga Inggris 19 September 2016, 20:54
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR