Luiz kembali bergabung dengan Chelsea usai dibeli 32 juta poundsterling di tenggat bursa transfer kemarin, setelah sebelumnya dilepas dengan harga 50 juta pounds di 2014.
Pemain kontroversial asal Brasil menjadi sosok yang amat disukai di Stamford Bridge sebelumnya, namun ia juga dikenal sering membuat kesalahan dan sempat dijuluki oleh Gary Neville sebagai pemain 'PlayStation'.
Dan mantan bintang Chelsea, Melchiot, lantas mengatakan pada Express: "Ia mengalami momen di mana anda akan mempertanyakan apa yang ia lakukan. Sebuah situasi yang akan muncul dan membuat anda bertanya-tanya, ke mana pikirannya pergi."
"Namun sekarang, ia pasti sudah menjadi cukup dewasa."
Luiz menjadi dua bek anyar yang dibeli Chelsea musim ini, setelah mereka juga mendatangkan Marcos Alonso dari Fiorentina. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sutton Mengira Conte Akan Boyong Koulibaly
Liga Inggris 2 September 2016, 17:50
-
Collymore Tertawakan Transfer Luiz ke Chelsea
Liga Inggris 2 September 2016, 15:15
-
'Timbang Luiz, Chelsea Harusnya Beli Bailly'
Liga Inggris 2 September 2016, 15:14
-
Eks Arsenal Tak Habis Pikir Chelsea Datangkan Luiz
Liga Inggris 2 September 2016, 14:36
-
Fiorentina: Tawaran Chelsea Untuk Alonso Terlalu Menggiurkan
Liga Inggris 2 September 2016, 12:47
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR