Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Paul Merson memprediksi pertandingan di Anfield yang mempertemukan Liverpool dengan Chelsea akan berjalan sengit dan berakhir seri. Menurutnya, The Blues tak akan mudah meraih poin di sana.
Chelsea memang memiliki tugas berat untuk terus menjauh dari kejaran para rivalnya. Kali ini, The Blues akan berkunjung ke markas tim yang tengah terluka, The Reds dalam lanjutan Premier League.
Namun dikatakan Merson, meski kedua tim memiliki periode yang berbanding terbalik akhir-akhir ini, Merson percaya tuan rumah akan memberikan perlawanan terbaik melawan pemuncak klasemen.
"Saya tak melihat Chelsea menang di Anfield. Lupakan tentang tertatihnya Liverpool akhir-akhir ini, ini akan menjadi pertandingan tersulit Chelsea sejauh ini. Malam nanti, di bawah sorotan lampu dan sebuah pertandingan yang Liverpool tak boleh kalah, sesuatunya akan berbeda," ujarnya kepada Sky Sports.
"Bila Chelsea menang, dan kemudian mengalahkan Arsenal, maka perburuan gelar secara virtual sudah selesai," sambungnya.
"Tapi saya melihat cukup banyak naik turun dan kejutan dalam perburuan gelar, dan itu dimulai hasil imbang di Anfield. Tapi Chelsea akan bahagia dengan satu poin itu," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Rekomendasikan Courtois ke Real Madrid
Liga Spanyol 31 Januari 2017, 21:34
-
Liverpool Diminta Tak Khawatirkan Laga Lawan Chelsea
Liga Inggris 31 Januari 2017, 21:01
-
Conte Tak Bisa Daratkan Candreva di London
Liga Inggris 31 Januari 2017, 18:34
-
Klopp Minta Liverpool Fokus 100 Persen ke EPL
Liga Inggris 31 Januari 2017, 18:08
-
Chelsea Tertarik Dengan Spesialis Cadangan Inter Milan
Liga Italia 31 Januari 2017, 17:06
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR