Bola.net - - Bek , Per Mertesacker menilai posisi runner-up di bawah sang juara Leicester City yang diraih timnya di Premier League musim lalu adalah sebuah keajaiban.
Musim lalu Arsenal sempat memimpin klasemen hingga paruh pertama, namun perlahan mereka turun hingga sempat bertengger di peringkat keempat.
The Gunners sukses melaju kencang di saat-saat akhir untuk akhirnya finis di posisi kedua menyalip rival sekota mereka, Tottenham Hotspur.
"Dilihat dari bagaimana musim lalu berjalan, kami cukup beruntung bisa finis di posisi kedua. Kami membalikkan keadaan di saat akhir tapi itu seperti keajaiban kami bisa finis runner-up," ujar Mertesacker seperti dikutip The Sun.
"Yang membuat kami kecewa adalah Leicester bisa memanfaatkan keuntungan dari semua tim besar yang menderita dan kami tak bisa melakukan hal yang sama," imbuhnya.
Menarik dinanti apakah di musim 2016/17 ini Arsenal bisa mengulangi atau bahkan melebihi prestasi musim lalu mengingat Premier League kedatangan manajer hebat di tim lain seperti Pep Guardiola dan Antonio Conte.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Skuat Arsenal untuk Tur Pramusim di Amerika
Liga Inggris 25 Juli 2016, 22:53
-
Barcelona Patok 30 Juta Untuk Arda Turan
Liga Spanyol 25 Juli 2016, 15:43
-
Bordeaux Segera Permanenkan Debuchy
Liga Inggris 25 Juli 2016, 15:39
-
Lucas Leiva Dipastikan Absen Di Awal Musim
Liga Inggris 25 Juli 2016, 13:05
-
Mertesacker Tak Pikirkan Ban Kapten Arsenal
Liga Inggris 25 Juli 2016, 12:51
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR