
Bola.net - Cristiano Ronaldo berpisah dengan Manchester United secara tidak baik-baik. Meski begitu, Ronaldo menegaskan bahwa dirinya masih mencintai Setan Merah.
Ronaldo kembali ke Manchester United pada musim panas 2021. Akan tetapi, Ronaldo kemudian tidak memiliki hubungan yang bagus dengan manajemen Setan Merah dan juga Erik Ten Hag.
Ronaldo kemudian melakukan wawancara dengan Piers Morgan. Di situ, Ronaldo membeberkan segala kejelekan soal Manchester United dan juga menyerang Ten Hag.
Imbas dari wawancara itu, Ronaldo dan Manchester United akhirnya pisah jalan. Kedua belah pihak sepakat untuk mengakhiri kerja sama lebih cepat dari seharusnya.
Masih Cinta MU
Kendati pisah secara tidak baik, Ronaldo ternyata masih memiliki hati dengan Manchester United. Bintang asal Portugal tersebut menegaskan kalau dirinya masih mencintai Setan Merah.
"Terkadang kita tidak dapat mengendalikan beberapa hal dalam hidup kita, tetapi itu sudah terjadi, itu sudah terjadi," kata Ronaldo di channel YouTube pribadinya.
"Saya ulangi, saya masih mencintai Manchester United dan saya mendoakan yang terbaik untuk mereka."
Sumber: talkSPORT
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Sukses di MU, Cristiano Ronaldo Sarankan Erik Ten Hag Dengarkan Ruud van Nistelrooy
Liga Inggris 11 September 2024, 21:39
-
Diboyong dari PSG, Manuel Ugarte Janji Tidak Akan Kecewakan MU
Liga Inggris 11 September 2024, 21:12
-
Bikin Blunder Lagi, Matthijs De Ligt Kena Omel dari Virgil van Dijk
Liga Inggris 11 September 2024, 20:23
-
Pedas! Mantan Pelatih MU Kritik Erik Ten Hag: Tidak Punya Rencana dan Identitas yang Jelas!
Liga Inggris 11 September 2024, 19:57
-
Rasmus Hojlund, Kunci Kebangkitan Manchester United
Liga Inggris 11 September 2024, 19:45
LATEST UPDATE
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 09:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 08:48
-
Jadwal Lengkap Turnamen Voli Indonesia 2026, Jangan Lupa Dukung Tim Favoritmu!
Voli 5 Januari 2026, 08:40
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR