Sportsmediaset belum lama ini merilis laporan yang mengatakan bahwa klub Italia masih terus menjalin kontak dengan United, seiring dengan ambisi mereka untuk mendaratkan pemain asal Belgia.
Fellaini disebut ingin dipinjam oleh Rossoneri, namun tim asuhan Louis van Gaal lebih senang andai mereka bisa menjual eks bintang Everton secara permanen di bursa Januari.
Manajemen AC Milan disebut akan terus coba dirayu oleh Setan Merah untuk membeli Fellaini. United coba meyakinkan Rossoneri bahwa sang pemain akan menjadi ikon global yang bagus, bagi tim yang tengah ditukangi oleh Marouane Fellaini tersebut.
Disebutkan bahwa tawaran dengan nilai 15 juta poundsterling bakal lebih dari cukup bagi United untuk melepas Fellaini ke San Siro di musim dingin. [initial]
Baca Juga:
(sms/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik MU, Saul Niguez Ingin Sukses di Atletico
Liga Inggris 13 Januari 2016, 23:34
-
Musim Ini, Ozil Yakin Arsenal Bisa Raih Gelar Juara
Liga Inggris 13 Januari 2016, 22:15
-
Smalling Sebut Skuat MU Tak Miliki Keseimbangan
Liga Inggris 13 Januari 2016, 19:27
-
5 Pelajaran Yang Bisa Dipetik dari Laga Newcastle vs MU
Liga Inggris 13 Januari 2016, 17:19
-
Tim-Tim Yang Membosankan di Eropa Musim Ini
Editorial 13 Januari 2016, 16:03
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR