Duo klub Premier League tersebut tertarik pada Kramer sejak dilangsungkannya Piala Dunia 2014 kemarin. Keduanya bahkan disebut sudah sempat memberikan penawaran pada Leverkusen untuk memboyongnya di bursa transfer awal musim ini.
Sekarang, keduanya harus bersaing dengan Monchengladbach. Pasalnya, menurut talkSPORT, klub Bundesliga itu ingin mempermanenkan status pemain 23 tahun tersebut di Borussia-Park, markas mereka.
Kramer memang milik Leverkusen. Namun ia dipinjamkan selama dua musim ke Borussia Monchengladbach. Kini, masa peminjamannya sudah berjalan semusim. Kubu Monchengladbach pun kabarnya bakal memberikan penawaran sebesar 12 juta Pounds pada Leverkusen agar mau melepas Kramer musim depan. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Beli Hummels, United Harus Tunggu Dua Musim
- United dan Chelsea Masih Akan Berebut Bakkali
- Radar Arsenal Terus Monitor Van Dijk
- Strootman Inginkan United di Januari
- Juve Pertimbangkan Rekrut Johnson
- Januari, Inter Fokus Kejar Borini
- McCarthy Lega Tolak Tawaran Liverpool
- Valdes Segera Tes Medis di Liverpool
- Suso Sepakat Gabung Milan?
- Falcao: Gabung United Adalah Keputusan Saya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea: Chicharito Bakal Cetak Banyak Gol di Madrid
Liga Inggris 7 September 2014, 22:30
-
United Siapkan Tiga Transfer Besar Pada Januari
Liga Inggris 7 September 2014, 22:12
-
Piala Eropa 7 September 2014, 21:10

-
United dan Juventus Akan Bertukar Vidal dan Mata?
Liga Inggris 7 September 2014, 20:52
-
Falcao Siap Bantu Kembalikan Kejayaan United
Liga Inggris 7 September 2014, 20:04
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR