Pemain yang dibeli dari Borussia Dortmund di musim panas turun sebagai starter di DW Stadium dan tampil bersinar di belakang striker tunggal Will Keane, dengan membuat peluang emas yang akhirnya gagal dimanfaatkan Memphis Depay.
Mkhitaryan akhirnya ditarik di babak kedua, bersama dengan Keane, dan pemain pengganti Andreas Pereira mencetak gol untuk memastikan timnya menang dua gol tanpa balas.
"Mkhitaryan adalah pemain berkelas dan tengah ada di fase terbaiknya sebagai pemain, di usia 27 atau 28. Ia memiliki cara berpikir yang luar biasa terkait sepakbola, ia amat cepat, dan saya senang melihat cara dia menguasai bola," tutur Mourinho pada MUTV.
"Ia bisa bermain di posisi berbeda dan di belakang striker. Ia memang belum terlalu tajam, namun performanya amat positif. Dengan Eric Bailly, fans sudah menunjukkan bagaimana mereka menyukai permainan kami. Tentu, ia masih amat muda, dengan posisi yang berbeda, namun anda bisa mengira apa yang bisa ia berikan."
"Saya akan melakukan segalanya untuk membuat ia jadi pemain yang lebih baik, seperti yang saya lakukan dengan beberapa bek sebelumnya. Ia sudah menunjukkan potensi yang membuat saya memutuskan untuk membelinya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Ungkap Kekesalan Pada Layanan American Air
Bolatainment 17 Juli 2016, 23:10
-
Mata Girang Sambut Kembalinya Luke Shaw di MU
Liga Inggris 17 Juli 2016, 19:19
-
Mkhitaryan Janji Bisa Tampil Lebih Baik Lagi di MU
Liga Inggris 17 Juli 2016, 17:17
-
Allegri Beri Pogba Alasan Agar Tak Tinggalkan Juventus
Liga Italia 17 Juli 2016, 16:30
-
Demi MU, Shaw Rela Korbankan Masa Liburannya
Liga Inggris 17 Juli 2016, 16:03
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR