Bola.net - - Mantan pelatih Hull City, Mike Phelan mengatakan bahwa tak seharusnya Jose Mourinho mengkhawatirkan suporter Manchester United saat bertemu Liverpool akhir pekan nanti.
Pelatih Jose Mourinho baru-baru ini memang mengeluhkan atmosfer stadion dan suasana yang dibangun oleh suporter mereka. Terutama saat mereka mengalahkan Hull City di leg pertama semifinal EFL Cup, Rabu (11/1) dini hari tadi.
Nah, menurut mantan asisten pelatih Sir Alex Ferguson tersebut, tak seharusnya Mourinho mengkhawatirkan suporter mereka, karena lawan mereka kali ini adalah Liverpool dan mereka juga berada di momen bagus saat ini.
"Saya tak berpikir anda harus khawatir tentang atmosfer di akhir pekan nanti. Manchester United berada di tempat jauh lebih baik sekarang daripada saat bermain imbang 0-0 awal musim ini," ujarnya.
"Para pemain terlihat sekarang bahwa mereka memiliki setan di mata mereka," sambungnya.
"Mereka tampak seperti di paruh kedua musim di mana mereka bisa mendorong, mereka bisa mendapatkan lebih banyak poin dan menempatkan lebih banyak tekanan pada tim di atas mereka," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann Prediksi MU Akan Bisa Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 11 Januari 2017, 22:20
-
Smalling Tahu Betapa Penting Laga Melawan Liverpool
Liga Inggris 11 Januari 2017, 21:17
-
Atmosfer di Skuat MU Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 11 Januari 2017, 20:54
-
Cedera Sempat Bikin Smalling Frustasi
Liga Inggris 11 Januari 2017, 19:53
-
Neville Sepakat Mourinho Kritik Fans United
Liga Inggris 11 Januari 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR