Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memberi petunjuk bahwa timnya tidak akan berbelanja di bursa transfer musim dingin nanti. Mourinho menyebut ia lebih suka berbelanja di bursa transfer musim panas karena pilihan pemain yang lebih banyak.
Manchester United sendiri bisa dikatakan tampil apik di paruh pertama EPL musim ini. Tim besutan Jose Mourinho itu saat ini berstatus sebagai runner up sementara klasemen EPL dengan raihan 38 poin.
Penampilan apik Manchester United itu bisa dikatakan sia-sia. Pasalnya mereka berjarak 11 poin dari tetangga mereka, Manchester City di puncak klasemen sehingga banyak pihak menyarankan Mourinho untuk memperkuat timnya di Bulan Januari.
Manchester United
Namun pendapat tersebut ditolak mentah-mentah oleh manajer asal Portugal tersebut. "Saya tidak suka membeli pemain di Bulan Januari," ujar Mourinho kepada Soccerway.
"Namun jika anda harus membeli pemain, maka jika anda bisa membeli pemain itu di bulan Juni atau Juli atau beberapa bulan sebelumnya maka semuanya akan sempurna." tutup mantan pelatih Real Madrid tersebut.
United sendiri akan berjuang untuk memangkas jarak mereka dengan sang pemuncak klasemen dengan menantang West Bromwich Albion pada hari Minggu malam nanti.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Madrid Ini Sudah Luluh dengan Rayuan MU?
Liga Spanyol 16 Desember 2017, 23:00
-
MU Siap Gelontor Dana Besar untuk Rekrut Kovacic dari Madrid
Liga Inggris 16 Desember 2017, 22:40
-
Liga Inggris 16 Desember 2017, 21:45

-
Neville Desak Mourinho Raih Gelar Premier League
Liga Inggris 16 Desember 2017, 19:30
-
Liga Inggris 16 Desember 2017, 17:00

LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR