Mourinho nampaknya tak kehabisan akal untuk merayu Drogba. Manajer asal Portugal tersebut memiliki rencana baru untuk menarik minat sang striker agar mau kembali ke Stamford Bridge. Mirror melaporkan bahwa Mourinho menawari Drogba peran sebagai Player-Coach.
Dengan usianya yang sudah menginjak 35 tahun, Drogba memang sudah saatnya memikirkan karir lain yang akan dijalaninya selepas pensiun nanti. Jika dia berminat menjadi pelatih, maka apa yang ditawarkan oleh Mou jelas sangat menarik.
Posisi Player-Coach ini mirip dengan apa yang akan dijalani Ryan Giggs musim depan. Di tahun terakhirnya menjalani karir sebagai pemain, David Moyes merekrut Giggs sebagai salah satu staff kepelatihan Manchester United.
Drogba sendiri belum memberikan jawaban atas penawaran Mou tersebut. Kebetulan saat ini eks striker Marseille tersebut sedang berada di Inggris dalam rangkaian tur pramusim yang dijalani Galatasaray.
Kedua sosok ikonik The Blues tersebut kabarnya telah bertemu di Cobham untuk membicarakan kemungkinan tersebut. Mourinho sendiri tidak mempermasalahkan apakah Drogba akan bergabung di musim panas ini atau menunggu 12 bulan lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Jamin Demba Ba Starter di Jakarta
Liga Inggris 22 Juli 2013, 21:21
-
'Lebih Baik Bagi Liverpool Jika Suarez Segera Pergi'
Liga Inggris 22 Juli 2013, 20:45
-
Chelsea Tanpa De Bruyne Saat Kunjungi Indonesia
Tim Nasional 22 Juli 2013, 20:40
-
Mourinho: Ronaldo Cinta United
Liga Champions 22 Juli 2013, 20:35
-
Mourinho Incar Kemenangan di Jakarta
Tim Nasional 22 Juli 2013, 20:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR