Manajer Lithuania itu pernah memenangkan Liga Champions di bawah asuhan Jose Mourinho ketika ia membela di 2004 dan mengatakan Mourinho punya sikap mental yang kuat untuk terus bertahan di Old Trafford.
"Ia cukup kuat dan cerdas untuk mengatasinya. Saya tidak melihatnya sebagai masalah besar. Ia berkembang dengan kekuatan itu dan akan bisa menghadapinya," tutur Jankauskas pada Goal International.
"Kritik adalah bagian dari permainan. Ia sangat berpengalaman dan ia tahu aturan dari permainan ini. Ia tahu bahwa pujian hanya akan berumur pendek."
"Jika klub dengan dimensi seperti Manchester United tidak menunjukkan permainan yang bagus di dua atau tiga laga, ia tahu bahwa para kritik akan dengan senang hati melakukan pekerjaannya."
United akan menjamu Zorya di laga lanjutan Liga Europa yang akan digelar malam nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcus Rashford Tak Masuk Skuat Inggris U-21
Liga Inggris 29 September 2016, 22:35
-
Tanpa Pogba, Tak Akan Ada Higuain di Juve
Liga Italia 29 September 2016, 22:07
-
Pogba Berencana Pergi dari Juve Sejak Tahun Lalu
Liga Italia 29 September 2016, 21:38
-
'Semua Klub Punya Kelemahan, Bahkan Manchester United'
Liga Eropa UEFA 29 September 2016, 15:15
-
Bek Tersubur UCL, Pique Cuma Kalah Dari Dua Eks Madrid
Liga Champions 29 September 2016, 15:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR