Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, menepis anggapan yang mengatakan pertandingan akhir pekan ini melawan di Anfield akan menjadi ujian apakah timnya layak menjadi juara atau tidak.
Setan Merah ada di posisi bagus untuk memenangkan gelar juara Premier League, setelah mereka tak terkalahkan di tujuh pertandingan dan mengumpulkan poin sama dengan pemuncak klasemen, Manchester City.
Namun demikian, Mourinho coba meredam antusiasme pers dan berkeras bahwa ia dan timnya akan menghadapi musim ini selangkah demi selangkah.
"Media atau para pundit bicara: Kami harus membuktikan sesuatu, Lukaku harus mencetak gol, kami harus menang. Kami sebenarnya tak perlu membuktikan apapun," jelas Mourinho di Sky Sports.
Manchester United
"Kami sudah memasang target musim ini, kami tahu apa yang kami inginkan dan bagaimana kami akan melakukannya. Satu pertandingan, satu hasil, satu penampilan - itu takkan mengubah apapun."
Ketika kedua tim terakhir bertemu di liga musim lalu, United dan Liverpool harus puas dengan hasil imbang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengapa Liverpool vs MU Bukan Laga Menarik untuk Ditonton
Open Play 12 Oktober 2017, 18:16
-
Prediksi Liverpool vs Manchester United 14 Oktober 2017
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:45
-
Mourinho Santai Saja Dengan Kondisi Lukaku
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:30
-
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Manchester United
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:25
-
Kontrak Anyar Menggiurkan Menanti Mourinho di MU
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR