Mourinho dan Chelsea akan menghadapi Liverpool di Anfield pada hari Sabtu. Manajer asal Portugal itu mengaku sulit memberikan komentar terhadap keputusan Rodgers menurunkan tim yang lebih lemah di Santiago Bernabeu.
"Jika satu hari nanti saya akan menjalani pertandingan dan saya merasa tidak bisa menang, mungkin saya tidak akan pergi. Jadi normalnya, melawan tim yang paling sulit sekalipun, saya akan akan menurunkan tim terbaik saya. Namun siapa tahu," tutur Mourinho menurut laporan Daily Mail.
"Liverpool mungkin ingin membuat timnya ada di kondisi terbaik untuk melawan Chelsea. Ini mungkin keputusan yang jenius. Namun amat sulit untuk berkomentar di dalam sepakbola. Keputusan Rodgers berarti pertanyaan untuk dirinya, bukan saya. Apa yang saya pikirkan tak penting dan tak akan mengubah situasi," pungkasnya.
Chelsea akan bertandang ke markas Maribor di Liga Champions dini hari nanti. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal Khawatirkan Efek Premier League pada Cedera Falcao
- Vertonghen Ikut Rayakan Hasil Imbang Arsenal
- Suarez: Liverpool Buat Saya Seperti Sekarang
- Coutinho: Liverpool Musim Ini Mengecewakan
- 'Permainan Balotelli Meningkat Sejak Lawan Real Madrid'
- 'Sanchez dan Welbeck Berhasil Membentuk Duet Dahsyat di Arsenal'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Belum Pastikan Oscar Main Lawan Maribor
Liga Champions 5 November 2014, 19:36
-
Mourinho Akui Terlalu Jauh Kritik Suporter Chelsea
Liga Inggris 5 November 2014, 19:17
-
Liga Champions 5 November 2014, 18:57

-
Tak Dapat Tempat di Milan, Van Ginkel Bisa Kembali ke Chelsea
Liga Italia 5 November 2014, 17:53
-
Mourinho Tetap Waspadai Maribor
Liga Inggris 5 November 2014, 17:05
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR