Bola.net - - Kapten Manchester United, Wayne Rooney, tak masuk skuat yang akan menghadapi di leg pertama babak perempat final Liga Europa malam nanti.
Sosok berusia 31 tahun sudah absen di dua pertandingan Premier League terakhir usai ia mengalami masalah engkel dan tidak ikut melakukan perjalanan bersama tim ke Belgia, jelang leg pertama.
Hal ini dikonfirmasi sendiri oleh manajer Jose Mourinho, dalam konferensi pers yang digelar jelang duel di Brussels.
Jose Mourinho
"Dia tidak bahagia dengan kondisinya," tutur sang bos di Goal International. "Dia merasa kurang nyaman dengan engkelnya."
Ditanya apakah Rooney akan kembali fit ketika Chelsea datang mengunjungi Old Trafford di Premier League akhir pekan ini, sang manajer menambahkan: "Kita lihat nanti."
Penjaga gawang David de Gea masuk dalam skuat meski sebelumnya absen ketika tim menang atas Sunderland pekan lalu. Namun demikian, Sergio Romero akan tetap diturunkan sebagai kiper utama di pertandingan nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard dan Ibra Masuk Nominasi Pemain Terbaik EPL 2017
Liga Inggris 13 April 2017, 17:15
-
Drogba: Karena Senyumannya, Wasit Tak Beri Kante Kartu
Liga Inggris 13 April 2017, 15:40
-
Dublin: Sulit Lihat Chelsea Bakal Gagal Juara
Liga Inggris 13 April 2017, 15:05
-
Courtois: Conte Akan Jaga Konsistensi Chelsea
Liga Inggris 13 April 2017, 14:50
-
Sampaoli: Conte Bangkitkan Chelsea Dari Tidurnya
Liga Inggris 13 April 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR