Mourinho berkeinginan merombak skuat MU musim ini, usai ia dituntut membawa klub finish di empat besar dan juga mengembalikan reputasi mereka di Inggris.
Sang manajer sudah mendatangkan empat pemain; Eric Bailly, Zlatan Ibrahimovic, Henrikh Mkhitaryan, dan Paul Pogba, di mana nama yang disebut terakhir memecahkan rekor transfer termahal senilai 89 juta pounds.
"Target yang kami usung sudah jelas, dan setelah itu semuanya hanya tentang kekuatan klub dan mereka amat kuat, mereka amat bagus dan mereka mampu melakukan semuanya sebelum 14 Agustus," tutur Mourinho pada Sky Sports.
"Itu benar-benar luar biasa. Saya bahagia dengan bagaimana bursa transfer berjalan. Kami memiliki sebuah skuat, kami siap untuk menciptakan sebuah tim dan membuat tim akan membutuhkan waktu dan beberapa langkah kecil."
United sebelumnya sudah meraih gelar Community Shield pekan lalu dengan mengalahkan Leicester City 2-1 di Wembley. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka: Tekanan Ada di Paul Pogba
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 21:20
-
Zlatan Tidak Sabar Berduet Dengan Rooney Musim Depan
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 19:30
-
Cole: MU Butuh Sosok Jantan Seperti Ibrahimovic
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 19:20
-
Ibra Siap Jadi Mentor Bagi Striker Muda Manchester United
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 19:10
-
Cole: Mourinho Takkan Parkir Bus di MU
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 19:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR