Bagi Mourinho, rekor itu sama sekali tidak akan berpengaruh. Yang paling dipikirkannya adalah mencoba meraih kemenangan saat bertandang ke Emirates Stadium menghadapi Arsenal akhir pekan ini.
"Bagi saya, satu-satunya prestasi hanya bisa didapat besok. 12 Pertandingan melawan Arsenal sebelumnya tidak saya anggap ada. Saya tidak suka melihat angka. Saya tidak melihat apa yang sudah saya lakukan kepada seorang manajer atau sebuah klub. Itu bukan masalah saya," terang Mourinho kepada The Daily Mail.
Mourinho juga tak yakin para pemainnya tahu rekor impresifnya melawan Wenger. Yang pasti, Mou mengatakan bahwa para pemain Chelsea sama sekali tidak peduli dengan rekornya tersebut.
"Saya rasa para pemain Chelsea juga tidak tahu rekor itu, kecuali jika mereka melihat TV atau membaca setiap koran. Pemain tidak perlu melihat detail semacam itu. Setiap pertandingan selalu berbeda dengan pertandingan sebelumnya. Para pemain saya tidak akan peduli." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Akui Arsenal Tak Sanggup Beli Hazard
Liga Inggris 25 April 2015, 23:20
-
Wenger Dorong Mourinho, Giroud Akui Terkejut
Liga Inggris 25 April 2015, 16:04
-
Kekalahan Dari Tottenham Membuat Chelsea Raih 12 Unbeaten
Liga Inggris 25 April 2015, 08:18
-
Mourinho Bentengi Hazard Dari Madrid
Liga Champions 25 April 2015, 06:30
-
Cahill: Arsenal Ujian Berat Bagi Chelsea
Liga Inggris 25 April 2015, 06:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR