Bola.net - - Jose Mourinho menginginkan gelandang anyar di Januari mendatang dan ia siap untuk merekrut salah satu pemain bintang Real Madrid.
Manajer Manchester United itu disebut tengah kesengsem dengan permainan gelandang asal Brasil, .
Laporan yang diturunkan oleh Diario Gol mengatakan bahwa United kini berharap bisa menghadirkan eks pemain Porto di Old Trafford pada bursa musim dingin nanti.
Casemiro sendiri tengah dalam proses negosiasi untuk memperpanjang kontraknya di Bernabeu - dan kontraknya yang berlaku sekarang bakal habis di 2021 mendatang.

PSG sudah mengajukan penawaran untuk coba memboyongnya ke Ligue 1, di mana ia bisa bertemu dengan beberapa kompatriotnya, seperti Neymar, Dani Alves, dan Thiago Silva.
Mourinho sangat mengagumi permainan Casemiro dan ia bisa jadi akan diduetkan di tengah bersama Paul Pogba, maupun menemani Nemanja Matic.
Performa apik Casemiro merupakan salah satu faktor yang ikut membantu Madrid memenangkan trofi Liga Champion di dua musim terakhir.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Musim Ini Berjalan Sangat Positif
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 23:45
-
Zidane Tak Anggap Enteng Girona
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 23:15
-
Zidane Tak Khawatirkan Situasi Politik di Catalonia
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 22:45
-
Kovacic Tak Puas dengan Penjelasan Zidane
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 19:20
-
Madrid Berencana Bajak Aguero dari Manchester City
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR