Bola.net - - Manajer Manchester United Jose Mourinho menegaskan bahwa dirinya tidak punya rencana untuk memboyong striker baru di bursa transfer Januari.
Setan Merah sudah merekrut Zlatan Ibrahimovic dari secara gratis pada musim panas. Penampilan bomber Swedia itu tidak mengecewakan setelah mencetak 12 gol dari 17 penampilan di Premier League.
Meski penampilan striker MU lainnya tidak seimpresif yang ditunjukkan Ibrahimovic, Mourinho tidak berniat menambah striker baru ketika bursa transfer musim dingin dibuka.
"Kami tidak akan melakukan itu. Kami memiliki Zlatan, Rooney, Rashford dan Martial, yang juga bisa menjadi nomor sembilan dalam gaya yang berbeda," kata Mourinho dikutip Soccerway.
"Kami memiliki skuat yang terdiri dari 24 pemain. Saya tahu kami bermain dalam banyak kompetisi, tapi di mana striker yang bisa datang ke sini dengan kualitas untuk bermain di United?
"Di mana striker itu, di mana klub yang mau melepasnya? Itu tidak bisa dilakukan di Januari tapi mungkin di musim panas."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blind Inginkan MU Pertahankan Tren Kemenangan
Liga Inggris 31 Desember 2016, 14:20
-
Liga Inggris 31 Desember 2016, 13:01

-
De Gea: Mourinho Manajer Hebat dan Pemenang
Liga Inggris 31 Desember 2016, 12:42
-
Ibrahimovic Ingin Cetak Assist Lebih Banyak Lagi
Liga Inggris 31 Desember 2016, 12:09
-
Guardiola: City Memang Kalah Sejarah Dengan Liverpool dan MU, Tapi...
Liga Inggris 31 Desember 2016, 12:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR