
Gol tunggal Robin van Persie pada babak pertama di Old Trafford mengunci kemenangan The Red Devils, yang sekaligus menjadi kekalahan kedua bagi The Gunners di Premier League musim ini.
Diakui Moyes jika sejak menjadi manajer Setan Merah, dirinya jarang menikmati akhir pekan yang penuh kebahagiaan. Namun kemenangan atas skuat Arsene Wenger tadi jelas mengubah kebiasaan tersebut.
"Kami tak punya terlalu banyak hasil bagus, namun ini adalah sebuah hasil yang besar bagi kami hari ini. Arsenal menunjukkan performa luar biasa musim ini, dan kami harus bermain baik untuk mendapatkannya," ujar Moyes bahagia.
"Saya pikir kami memulai laga dengan baik, kami sangat bagus di 20-30 menit awal pertandingan. Selain itu, seluruh determinasi, upaya, komitmen dan permainan bagus membantu kami di babak kedua, ketika kami dalam tekanan besar."
Dengan hasil ini, Arsenal masih belum beranjak dari puncak klasemen dengan torehan 25 poin. Sedangkan United naik ke posisi lima, dengan 20 poin dari 11 pertandingan. [initial]
Berita Terkait Manchester United-Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evans Yakin United Bakal di Puncak Klasemen Saat Natal
Liga Inggris 11 November 2013, 22:39
-
Kalah Dari United, Wenger Salahkan Wasit
Liga Inggris 11 November 2013, 19:03
-
Moyes: Van Persie Buktikan Dirinya Seorang Pemain Besar
Liga Inggris 11 November 2013, 18:17
-
Premier League Team of The Week (Pekan Ke-11)
Editorial 11 November 2013, 18:09
-
Saingi United, Man City Ramaikan Perburuan Leighton Baines
Liga Inggris 11 November 2013, 17:28
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR