
Di awal musim Premier League 2013/14, nama Januzaj secara mengejutkan berhasil menembus skuat utama The Red Devils. Dalam laga terakhir kontra Fulham, ia mencatat satu assist pada gol Robin van Persie.
Meski tampil mengesankan, agaknya pemuda 18 tahun itu masih perlu bersabar. Pasalnya berdasar pengalaman 'membentuk' Rooney muda di Everton, Moyes mengaku sempat kesulitan menemukan posisi ideal bagi sang pemain.
"Saya berusaha untuk memegang kendalinya. Ini agak seperti yang saya lakukan dengan Rooney ketika ia masih menjadi pemain muda," tutur Moyes.
"Saya ingat kerap mendapat kritik karena kami memainkan Rooney di sisi kiri beberapa kali. Anda tidak bisa selalu memainkan pemain muda, dan ketika anda melakukannya, anda berusaha menemukan tempat yang tepat bagi mereka." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galatasaray Ingin Datangkan Nani
Liga Italia 4 November 2013, 21:42
-
Moyes: Rooney Bisa Jadi Kapten Masa Depan United
Liga Inggris 4 November 2013, 20:41
-
Phil Jones Ingin Maksimalkan Momentum United
Liga Champions 4 November 2013, 18:09
-
Moyes Ingin United Boyong 'New Luka Modric'
Liga Inggris 4 November 2013, 16:27
-
Zaha Bakal Jadi Pemulus Jalan Baines ke Man United?
Liga Inggris 4 November 2013, 15:21
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR