
Proses rekonstruksi Moyes dimulai Januari kemarin ketika membeli Juan Mata dari Chelsea dengan rekor transfer klub 37.1 juta poundsterling. Dan kini dengan masa depan Rooney pun sudah dipastikan, Moyes menjanjikan jika beberapa amunisi baru masih akan didatangkan.
"Wayne adalah pemain hebat dan kami berharap bisa mempertahankannya di level setinggi mungkin sebagaimana ia tunjukkan musim ini. Bagian dari pembangunan kembali tim adalah memastikan Anda mempertahankan pemain yang benar-benar ingin Anda jaga," tegas pria Skotlandia itu.
Eks manajer Everton itu menambahkan, "Kami mencoba mendatangkan para pemain terbaik ke klub ini. Saya pikir Wayne Rooney adalah salah satunya. Saya akan coba mendatangkan pemain lebih banyak di musim panas, dan semoga pula bisa meningkatkan kualitas yang sudah kami punyai."
Apakah Anda yakin Moyes akan mampu mendatangkan pemain besar lain ke Old Trafford? Bubuhkan komentar cerdas Anda sembari menyebarkan berita ini kepada rekan ya. [initial]
Kabar dari Inggris Selaju Kick and Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 22 Februari 2014, 21:01

-
Rooney Bantah Daya Pikat United Menurun
Liga Inggris 22 Februari 2014, 20:26
-
Teken Kontrak, Rooney Akui Peran Penting Skuat United
Liga Inggris 22 Februari 2014, 19:35
-
Moyes Tak Bayangkan United Main di Europa League
Liga Inggris 22 Februari 2014, 19:06
-
Rooney: United di Jalan yang Benar
Liga Inggris 22 Februari 2014, 18:26
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR