Gelandang kribo asal Belgia itu diboyong Moyes dari klub lamanya, Everton di hari terakhir bursa transfer musim panas kemarin. Dan merasa Fellaini bakal jadi pemain penting di Old Trafford, Moyes tak mau tergesa dan siap bersabar menunggu mantan anak asuhnya itu matang.
"Ia punya kemampuan bagus dan masih cukup muda untuk berkembang. Ia akan menjadi pemain dengan gaya Manchester United. Kami akan memberinya ruang dan waktu untuk itu, dan saya rasa orang nantinya akan melihat ia berkontribusi besar untuk tim," ucap pria asal Skotlandia itu.
Moyes menambahkan, "Ini langkah besar untuknya, ia bersemangat dan juga gugup. Tapi ia punya potensi sangat besar. Marouane punya banyak kemampuan, semoga ia akan membantu para pemain hebat kami menjadi lebih baik dengan memberikan mereka sedikit kebebasan di lapangan." (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Senang Dengan Kemenangan di Laga Debut
Liga Inggris 14 September 2013, 23:50
-
Liga Inggris 14 September 2013, 23:22

-
Soal Penalti MU, Manajer Palace Pilih Bungkam
Liga Inggris 14 September 2013, 22:36
-
Kagawa Absen Lagi, Inilah Alasan Moyes
Liga Inggris 14 September 2013, 22:05
-
Review: Van Persie & Rooney Jinakkan Palace
Liga Inggris 14 September 2013, 20:53
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR