Di laga ini, United sempat unggul dua gol, namun The Magpies sukses mengejar dan menyamakan skor berkat penalti Aleksandar Mitrovic setelah sebelumnya Chris Smalling melakukan pelanggaran di area terlarang.
"Kami membuang kemenangan. Kami harus menyelesaikan laga ini lebih awal. Wasit memberi hadiah penalti dan saya pikir itu adalah duel. Saya telah melihat videonya dan Anda bisa melihat Mitrovic mendorong kepada Smalling," ujar Van Gaal usai laga seperti dikutip laman resmi klub.
"Ketika dua-duanya sama-sama melakukan (dorongan) Anda tak bisa menentukan mana yang lebih buruk saya pikir, tapi wasit tak membuat kami gagal menang. Kami gagal menang karena (kesalahan) kami sendiri," imbuhnya.
Meski sempat kembali memimpin berkat gol Wayne Rooney, namun kemenangan di depan mata Setan Merah harus sirna setelah tuan rumah menyeimbangkan skor lewat gol Paul Dummet di masa injury. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik MU, Saul Niguez Ingin Sukses di Atletico
Liga Inggris 13 Januari 2016, 23:34
-
Musim Ini, Ozil Yakin Arsenal Bisa Raih Gelar Juara
Liga Inggris 13 Januari 2016, 22:15
-
Smalling Sebut Skuat MU Tak Miliki Keseimbangan
Liga Inggris 13 Januari 2016, 19:27
-
5 Pelajaran Yang Bisa Dipetik dari Laga Newcastle vs MU
Liga Inggris 13 Januari 2016, 17:19
-
Tim-Tim Yang Membosankan di Eropa Musim Ini
Editorial 13 Januari 2016, 16:03
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR